Jumat, 13 November 2015

Daripada pakai Modal sendiri lebih baik Pinjam ke KUD Mino Saroyo


               KUD Mino Saroyo merupakan KUD tingkat primer beranggota nelayan yang berada di kelurahan cilacap , kecamatan cilacap selatan, kabupaten cilacap pronvinsi jawa tengah. sebagian besar masyarakat di cilacap berprofesi sebagai nelayan dan petani. Sarana usaha bidang yang dijalankan berupa tempat pelelangan ikan, SPBB, SPDN, PPDN, Frezzing Center,Waserda,Fish Backet, Mesin Fotocopy, Mobil Ambulance, gedung pertemuan, pelayanan air bersih, pelayanan listrik, unit kontraktor, gor futsal dan perpustakaan. untuk kali saya akan membahas tentang tujuan, nilai, SHU, Serta Pola Manajemen dari KUD Mino Saroyo.


BAB 4 TUJUAN DAN NILAI KOPERASI

KUD Mino Saroyo cilacap merupakan jenis badan usaha Persero. Persero adalah salah satu Badan Usaha yang dikelola oleh Negara atau Daerah. Berbeda dengan Perum atau Perjan, tujuan didirikannya Persero yang pertama adalah mencari keuntungan dan yang kedua memberi pelayanan kepada umum. Modal pendiriannya berasal sebagian atau seluruhnya dari kekayaan negara yang dipisahkan berupa saham-saham. Persero dipimpin oleh direksi. Sedangkan pegawainya berstatus sebagai pegawai swasta. Badan usaha ditulis PT < nama perusahaan > (Persero). Perusahaan ini tidak memperoleh fasilitas negara
Tujuan koperasi KUD MINOSAROYO dapat dilihat dari visi dan misi koperasi tersebut. Visi dan misinya adalah sebagai berikut.

Visi dan Misi koperasi KUD MINOSAROYO adalah


VISI
           Terwujudnya Koperasi Nelayan sebagai Kekuatan Ekonomi Rakyat yang Tangguh dan Profesional untuk Mensejahterakan Anggota Nelayan dan Masyarakat sekitar.
MISI
          1. Meningkatkan Citra Koperasi sebagai Perilaku Ekonomi yang Tangguh dan Profesional,                     Mandiri sebagai Basis Ekonomi Kerakyatan
         2. Meningkatkan Akses Permodalan Melalui Kemitraan dengan Anggota dan Swasta,                              Memberikan Kemudahan dan Kepastian Berinvestasi serta Menciptakan Iklim Usaha yang                  Kondusif.

Nilai Bantuan Sosial diperuntukkan membantu nelayan antara lain :
  1. ·         Kecelakaan di Laut
  2. ·         Perobatan
  3. ·         Peningkatan SDM nelayan
  4. ·         Pendidikan anak nelayan
  5. ·         Perbaikan sarana lingkungan nelayan
  6. ·         Olah Raga / Kesenian nelayan
  7. ·         Pembinaan nelayan (kursus-kursus, pelatihan)
  8. ·         Bantuan kematian untuk nelayan meninggal dunia
  9. ·         Kegiatan – kegiatan Nelayan


Modal Koperasi Berasal dari Simpanan Anggota yang terdiri dari:
     1. Simpanan Pokok sebesar Rp. 50.000 Per Anggota di bayarkan pada saat masuk menjadi anggota koperasi
      2. Simpanan Wajib di bayar oleh Anggota pada saat menjual hasil tangkapan ikan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Sebesar 0,50% Omset penjualan ikan.


BAB 5  SISA HASIL USAHA

Pengertian SHU

Menurut pasal 45 ayat (1) UU No. 25/1992, adalah sebagai berikut :
1.              Sisa Hasil Usaha Koperasi merupakan pendapatan koperasi yang diperoleh dalam satu tahun buku dikurangi biaya, penyusutan dan kewajiban lainnya termasuk pajak dalam tahun buku yang bersangkutan.
2.              SHU setelah dikurangi dana cadangan, dibagikan kepada anggota sebanding jasa usaha yang dilakukan oleh masing-masing anggota dengan koperasi, serta digunakan untuk keperluan pendidikan perkoperasian dan keperluan koperasi, sesuai dengan keputusan Rapat Anggota.
3.              Besarnya pemupukan modal dana cadangan ditetapkan dalam Rapat Anggota.

Menurut UU No. 25/1992 pasal 5 ayat 1 mengatakan bahwa “Pembagian SHU kepada anggota dilakukan tidak semata-mata berdasarkan modal yang dimiliki seseorang dalam koperasi, tetapi juga berdasarkan perimbangan jasa usaha anggota terhadap koperasi. Ketentuan ini merupakan perwujudan kekeluargaan dan keadilan”.
Di dalam AD/ART koperasi telah ditentukan pembagian SHU sebagai berikut: Cadangan koperasi 40%, jasa anggota 40%, dana pengurus 5%, dana karyawan 5%, dana pendidikan 5%, dana sosial 5%, dana pembangunan lingkungan 5%.
Tidak semua komponen di atas harus diadopsi dalam membagi SHU-nya. Hal ini tergantung dari keputusan anggota yang ditetapkan dalam rapat anggota.
Pembagian SHU per anggota
SHU per anggota
SHUA = JUA + JMA

Di mana :
SHUA       = Sisa Hasil Usaha Anggota
JUA           = Jasa Usaha Anggota
JMA          = Jasa Modal Anggota  

Prinsip-prinsip Pembagian SHU
1.            SHU yang dibagi adalah yang bersumber dari anggota.
2.            SHU anggota adalah jasa dari modal dan transaksi usaha yang dilakukan anggota sendiri.
3.            Pembagian SHU anggota dilakukan secara transparan.
4.            SHU anggota dibayar secara tunai


Berikut laporan SHU dari KUD Mino Saroyo dari tahun 2012 sampai 2014 :


BAB 6   POLA MANAJEMEN KOPERASI

Rapat Anggota
•             Koperasi merupakan kumpulan orang atau badan hukum koperasi. Koperasi dimiliki oleh anggota, dijalankan oleh anggota dan bekerja untuk kesejahteraan anggota dan masyarakat.

•             Rapat anggota adalah tempat di mana suara-suara anggota berkumpul dan hanya diadakan pada waktu-waktu tertentu.

•            Setiap anggota koperasi mempunyai hak dan kewajiban yang sama. Seorang anggota berhak menghadiri rapat anggota dan memberikan suara dalam rapat anggota serta mengemukakan pendapat dan saran kepada pengurus baaik di luar maupun di dalam rapat anggota. Anggota juga harus ikut serta mengadakan pengawasan atas jalannya organisasi dan usaha koperasi.


   Adapun rapat yang telah yang dilaksanakan oleh KUD Mino Saroyo :

·         Tahun 2010 Tanggal 28 Februari 2011
·         Tahun 2011 Tanggal 26 Februari 2012
·         Tahun 2012 Tanggal 25 Februari 2013
·         Tahun 2013 Tanggal 27 Februari 2014
·         Tahun 2014 Tanggal 26 Februari 2015

Menurut Prof. Ewell Paul Roy, Ph.D mengatakan bahwa manajemen koperasi melibatkan 4 unsur (perangkat) yaitu:
  •      Anggota


  •         Pengurus 
PENGURUS HARIAN
KETUA UMUM
UNTUNG JAYANTO
KETUA I
SUBARI
KETUA II
DARMAN M
KETUA III
PAIJAN
SEKRETARIS I
WAWAN SUWARDO
SEKRETARIS II
TRI MARTONO
BENDAHARA
SUWARNO
PEGURUS KELOMPOK TANI NELAYAN
KELOMPOK SENTOLO KAWAT
YUGO ARJO UTOMO
KELOMPOK PANDANARANG
TARMUJI
KELOMPOK SIDAKAYA
SUTJIPTO
KELOMPOK TEGAL KATILAYU
KAMTO
KELOMPOK LENGKONG
EDI RIYANTO BANDI
KELOMPOK PPSC
SUTARNO
KELOMPOK BENGAWAN DONAN
SUJADI BASUKI
KELOMPOK KEMIREN
SUDIR
PEMBANTU UMUM
       PAIRAN
   NURSAHUDI NUSWANTO
       SUWANTO
   SLAMET HIDAYATNO
       HADI MEJO SUTRIMO
   NUR SALIM
       WARNO BUDIONO
   TUMIN
       DARMO
   ROSULI
       GANDUNG HARTOYO
   SUMARDI
       MUJIANA
   MISBAN APE
       RATAM HADI WIJAYA
   SAN SUNARTO RASIM
       TUKIJAN
PENGAWAS
KETUA
SUJONO
ANGGOTA
WAHMAN, SE
ANGGOTA
YOGI NOFYAN, A.Md
  •        
              Foto Pengurus KUD Mino Saroyo :



   
  •  Manajer
  •  Karyawan merupakan penghubung antara manajemen dan anggota  pelanggan




Sumber :


1 komentar: